E-LKPD Materi Listrik, Magnet, dan Energi Alternatif Berbasis STEM

Age: 13+
Level: C4-C6
Language: Indonesian (id)
ID: 7589438
28/02/2024
Country code: ID
Country: Indonesia
School subject: Science-IPA (1055347)
Main content: Listrik, Magnet, dan Energi Alternatif (2552577)
From worksheet author:

E-LKPD ini disusun sebagai salah satu upaya untuk membuat pembelajaran menjadi interaktif dan menyenangkan. Dalam E-LKPD ini dikembangkan berbagai aktivitas yang dapat dilakukan oleh siswa dengan berbasis pada STEM. STEM merupakan salah satu pendekatan pada pembelajaran abad 21 yang bersifat interdisiplin dan dapat menyokong keterampilan abad 21, salah satunya Problem Solving. Adapun kegiatan yang dibuat pada E-LKPD ini berdasarkan pada model pembelajaran kontekstual yang diintegrasikan dengan proyek untuk memecahkan masalah-masalah yang ada dalam di lingkungan sekitar.

Loading ad...

Loading ad...