LKPD GS-K7-01-U: Berbagi Tugas dan Peran dalam Kelompok

Age: 10-17
Level: 7
Language: Indonesian (id)
ID: 7370861
01/12/2023
Country code: ID
Country: Indonesia
School subject: Informatika (1061636)
Main content: Lkpd (1967571)
From worksheet author:

Agar bekerja dalam kelompok menjadi efisien, efektif, dan menghasilkan solusi yang baik, lakukanlah hal-hal berikut.

 

1. Pahami persoalan dan tujuan bersama yang akan dicapai kelompok.

2. Lakukan pembagian peran dalam kelompok sehingga setiap anggotan mendapat peran dan pembagian tugas. Jika semua mengerjakan hal yang sama, tugas tidak akan selesai. Harus ditunjuk ketua kelompok jika anggotanya banyak atau hasilnya perlu dikumpulkan dan diintegrasikan.

3. Kerjakan tugas sesuai peran masing-masing. Jangan khawatir kalau perannya berbeda. Kalian dapat berganti peran pada tugas berikutnya.

4. Setelah masing-masing mengerjakan bagian sesuai perannya, tim harus berkumpul untuk mengintegrasikan hasil kerja masing-masing.

 

5. Kelompok dipimpin oleh ketua kelompok atau diskusi, merumuskan kesimpulan semua kelompok dengan berdiskusi.

Loading ad...

Loading ad...