Yuk, Coba Drag and Drop!
Sekarang coba seret (drag) kata yang tersedia, lalu lepaskan (drop) di kotak pada bagain tanaman pisang yang ditunjuk pada gambar. Gunakan pengetahuan yang telah kalian pelajari tentang bagian-bagian tanaman untuk menjawab dengan benar.